Baznas Kunjungi Kodim 1006/Banjar Jalin Silaturahmi Dan Kerjasama 

    Baznas Kunjungi Kodim 1006/Banjar Jalin Silaturahmi Dan Kerjasama 
    Baznas Kunjungi Kodim 1006/Banjar Jalin Silaturahmi Dan Kerjasama 

    MARTAPURA - Ketua BAZNAS Kota Banjarbaru Nuryadi beserta rombongan kunjungi Makodim 1006/Banjar disambut Dandim 1006/Bjr Letkol Kav Zulkifer Sembiring didampingi Perwira staf diruang Tamu Utama Makodim  Selasa ( 12/9/23)

    Letkol Kav Zulkifer Sembiring mengucapkan terimakasih tak terhingga atas kedatangan dan menyambut baik menerima kunjungan kerja silaturahmi pengurus Badan Amil Zakat Nasional (Baznas) Kabupaten Banjar

    Kehadiran Baznas Kabupaten Banjar yang dipimpin Nuryadi sebagai Ketua beserta pengurus lainnya untuk memperkenalkan diri, di samping untuk menjalin silaturahmi dengan Kodim 1006/Bjr beserta jajarannya.

     Nuryadi menuturkan beberapa penyampaian selain silaturahmi juga ingin menjalin kerjasama di bidang BAZNAS keinginannya untuk membantu kemaslahatan umah

    Seperti yang sudah terjalin kerjasama dibeberapa Instansi pemerintah penyaluran zakat, santunan untuk panti asuhan juga pondok pasantren serta Bedah Rumah tak mampu dan bencana alam. tuturnya

    Kami berharap silaturahmi ini membuka keinginan kerjasama  dalam Membantu kami menerima dan menyalurkan Baznas kepada yang berhak menerima " 

    Sementara itu Dandim Banjar menyambut sangat baik Baznas dalam kunjungannya untuk berkeinginan kerjasama.

     Seperti ini akan selalu tercipta antara Baznas dan Kodim 1006/Bjr saling mendukung dan bersinergi bersama adalah tujuan utama antar instansi.

    Dijelaskan secara singkat Letkol Kav Zulkifer Sembiring menuturkan bahwa banyak program TNI khususnya Kodim 1006/Bjr dibidang kemanusiaan melalui teritorial.

    Karya Bakti TNI bedah dan rehab rumah warga tak mampu, apalagi dalam waktu dekat ada program TMMD dimana kegiatan tersebut ada juga rehab rumah , " Ungkap Dandim.

    Dengan harapan Kunjungan kerja dan silaturahmi ini dapat menjalin sinergitas untuk  mewujudkan kesejahteraan umah

    banjar
    Maskuri

    Maskuri

    Artikel Sebelumnya

    DPKP Kabupaten Banjar Bersama Babinsa Lakukan...

    Artikel Berikutnya

    Babinsa Koramil 06/Mtp Bantu Distribusi...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Hendri Kampai: Indonesia Dikuasai Oligarki, Jangan Sampai Rakyat Merasa Dijajah 'Kumpeni' Zaman Now
    Danlanud Sultan Hasanuddin Pimpin Sertijab  Kadisops dan Kadispers
    Kababek TNI Tutup Open Tournament Sepak Bola Piala Panglima TNI 2024
    Hendri Kampai: Kekuasaan, Kesempatan untuk Berbuat Baik atau Kezaliman yang Menghancurkan
    Korem 012/TU Gelar Pembinaan Keluarga Besar TNI

    Ikuti Kami